Perpindahan Orang Tua dan Anak Guru/Tenaga Kependidikan
Pendaftaran: 5 Juni 2024
Pengumuman: 7 Juni 2024
Daftar Ulang: 13-14 Juni 2024
SMP Terbuka
Pendaftaran: 13-14 Juni 2024
Pengumuman: 15 Juni 2024
Daftar Ulang: 15 Juni 2024.
Awal tahun pelajaran akan dimulai pada 15 Juli 2024. Peserta juga akan mengalami Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) pada 15-18 Juli 2024.
Jalur Penerimaan PPDB Kota Depok 2024
Hingga saat ini, memang Dinas pendidikan Kota Depok baru mengeluarkan jadwal resmi PPDB 2024.
Tetapi, bila mengacu pada petunjuk teknis (juknis) PPDB tahun sebelumnya, berikut jalur penerimaan beserta besaran kuota daya tampungnya.
Tinggalkan Balasan